"Pak, bagaimana cara lookup dengan sebagian kata kunci?"
Pertanyaan senada lainnya juga diutarakan
"Pak, bagaimana cara vlookup dengan value yang berbeda dengan referensinya? Misalnya di tabel referensi value sebagai referensi memiliki string yang lebih lengkap dibanding tabel summary? Contoh, di tabel referensi ada aaa123, bbb234, tapi di tabel summary hanya ada aaa dan bbb"
Si bapak trainner itu dengan entengnya menjawab,
"Tidak bisa.... Kembalikan saja datanya ke pemberi data...."
Hmmmmm.... kadang masalahnya tidak semudah itu, karena terkadang si pemberi data adalah BPCS atau SAP.... atau system lain. Konversi data sudah jadi masalah sehari-hari bagi sebuah perusahaan yang tidak menggunakan satu system.
Sebenarnya saya sengaja menulis ini karena saya menduga si bapak trainner itu akan googling dan mencari apakah ada yang menulis tentang ini di internet. hehehe....
Baiklah bapak trainner.... silahkan klik link ini. Oh ya.... selamat datang juga di XL-mania. Salam kenaalllll...
Sssttt... titip pesan untuk peserta trainingnya ya... Jangan lupa ikut XL-mania!!!!!! Hohoho....
Hohoho... post ini untuk menjaring trainer microsoft excel, trainer vba, guru microsof excel, konsultan microsoft excel, konsultan vba, lembaga pelatihan microsoft excel, tempat kurus microsoft excel, dan para penulis buku excel
ReplyDeleteMaka Bergahagialah Orang-Orang Yang Telah Jadi Group Member XL-Mania
ReplyDelete